Mesin Penetas Telur AGR-TT12PL
Sebuah usaha peternakan merupakan sebuah usaha yang memiliki nilai jual tinggi yang kondusif untuk meningkatkan pendapatan masyarakat. Di Indonesia sendiri juga sangat banyak pelaku usaha di bidang perternakan. Hal ini yang dapat mempengaruhi tingginya permintaan masyarakat akan telur sebagai salah satu kebutuhan pokok. Di era globalisasi yang semakin modern ini dengan melihat kondisi dalam pembibitan ayam maupun bebek kini perlunya usaha untuk ditingkatkan.
Kebutuhan akan para peternak sebuah alat yang dapat membantu dalam proses penetasan telur dengan cara kerjanya melalui proses pengeraman tanpa indukan melainkan menggunakan lampu pijar secara otomatis. Sehingga dalam proses penetasan telur akan menjadi lebih ekonomis. Dengan berbagai keuntungan yang dapat mempercepat produksi serta dapat memberikan berbagai kemudahan bagi para peternak. Mesin penetas merupakan sebuah lemari atau peti yang dibuat dengan sedemikian rupa yang dapat membantu dalam menetaskan telur dengan cara kerja pengeraman telur tanpa indukan melainkan yang dibantu oleh lampu pijar. Dalam mesin penetas tersebut telah disediakan rak telur dengan kepasitas yang berbeda. Dan dalam setiap jenis mesinnya berbeda tergantung kapasitas daya tampung mesin tersebut. Mesin tetas tersebut yang dilengkapi dengan alat pengatur suhu yang diharapkan agar dalam waktu yang singkat telur bisa menetas secara maksimal. Mesin penetas telur merupakan sebuah mesin yang di desain untuk bisa menciptakan tetasan telur yang berkualitas bagus. Untuk tingkat keberhasilan akan daya tetas telur 80 % akan lebih besar dibandingkan dengan pengeraman secara alami atau dengan indukan. Bagi Anda peternak telur yang sedang mencari mesin penetas telur yang berkualitas Anda bisa menggunakan mesin tetas telur dari Maksindo dengan type AGR-TT12PL ini.



Spesifikasi
- Tipe : AGR-TT12PL
- Kapasitas : 12 telur ayam
- Listrik : 40 watt, 220V
- Suhu : 20-40 ̊C
- Putaran Telur : Setiap 2 Jam
- Tingkat Penetasan : Hingga 98%
- Dimensi : 21x32x13 cm
- Berat : 1.5 kg
- Harga : Rp 1.190.000


